NO: 353 TGL KIRIM: 11 AGST 2011 AYAT; EFE 4:26
Apabila kamu menjadi marah, janganlah kamu berbuat
Dosa; Janganlah matahari terbenam, sebelum padam
Menurut ayat ini kita ketahui bahwa marah itu boleh
asal… tidak berdosa * Ada orang yang mudah marah karena
hal-hal sepele yang seharusnya tidak perlu marah, kepada
istri-suami-orang tua-anak-saudara-pegawai dsb.
Kekasih Tuhan * Jangan biasakan diri untuk marah, orang
yang mudah marah adalah mereka yang merasa diri lebih
tinggi dari orang lain ( entah uangnya, kuasanya, ilmunya )
Dan orang ini adalah “sombong” – mereka akan direndahkan
Tuhan. Orang yang marah-marah akan mudah berdosa, sebab
mulutnya tidak terkontrol berkata-kata, berhati-hatilah!
Ada batasan untuk marah –Jangan lewat matahari terbenam. Gbu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar