NO:402 TGL KIRIM: 06 OKT 2011 AYAT: KEJADIAN 20:17
"Jangan mengingini..... Apapun yang dipunyai sesamamu.."
Karena ingin akan milik sesama <dalam angan-angan>, maka
orang berangan-angan sepuasnya, mereka anggap tidak apa-apa
<tidak dosa> Kekasih Tuhan * Kita harus berwaspada dalam
mengontrol angan-angan kita, jangan terus dibiarkan merajalela,
Sebab "keinginan" akan milik sesama, bisa disusupi iblis, sehingga
kita punya cara bagaimana bisa mendapatkannya. Maka ketika
keinginan itu sudah matang <sudah disusupi iblis> akan melahirkan
dosa - kita berbuat menurut rencana yang sudah matang - YAKOBUS
1 : 14 - 15. Kadang kita terheran - heran mengapa saya bisa lakukan ini ??
Jangan heran, karena kita sudah masuk dalam skenario iblis, dia sutradaranya.
Jadi harus bagaimana ? Jangan ingin yang salah. Gbu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar