NO : 570 TGL KIRIM : 13 MEI 2012 AYAT : 2 RAJA-RAJA 5:2-3
Baca selengkapnya
Orang
Aram pernah keluar bergerombolan dan membawa tertawan seorang anak
gadis
itu kepada nyonyanya: "Sekiranya tuanku menghadap nabi yang di Samaria
itu,
maka tentulah nabi itu akan menyembuhkan dia dari penyakitnya."
Ada dua hal yang indah dari ayat ini : 1. Dengan
menyampaikan perkataan itu
kepada nyonyanya, gadis kecil itu membuktikan bahwa ia
adalah umat yang
percaya kepada Allah Israel, dia tidak takut meskipun
dia sebagai tawanan, orang
asing, juga ia sendirian. Kekasih Tuhan * Bagaimana
dengan kita? Masih banyak
orang Kristen tidak berani atau malu mengakui Tuhan
Yesus sebagai Tuhan di
depan orang–orang. Ingat ! Tuhan Yesus juga malu mengakui
kita kelak –
Markus 8:38. Gbu < Bersambung >
Tidak ada komentar:
Posting Komentar