NO
: 656 TGL KIRIM: 4 SEPTEMBER 2012 AYAT: AMSAL 17:15
Membenarkan
orang fasik dan mempersalahkan orang benar, kedua-duanya
adalah
kekejian bagi Tuhan.
Sejak
dahulu sudah ada orang-orang yang suka membalikkan fakta; Biasanya
orang
berbuat demikian karena punya maksud untuk mengambil keuntungan
,
contoh : Di tempat kerja, orang jujur justru dilaporkan ke atasan
sebagai orang
yang
curang, punya maksud jahat atau yang menyalahkan orang benar itu
adalah
orang yang salah < mengkambing hitamkan orang, pada hal dia yang
tidak
benar > Kekasih Tuhan * Sebagai orang percaya, kita jangan
sampai
berbuat
seperti itu, baik di ketahui orang atau sembunyi-sembunyi, sebab
Tuhan
tahu semua maksud hati. Dia pasti memberi keadilan – Tuhan Pasti
Bela
orang
benar. Gbu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar