Senin, 30 September 2013

BUKAN UANG KITA

Add caption
NO: 845   TGL KIRIM: 26 SEPTEMBER 2013   
AYAT: YESAYA 55:2
Mengapakah kamu belanjakan uang untuk sesuatu yang 

bukan roti, dan upah jerih payahmu untuk sesuatu yang 
tidak mengenyangkan? Dengarkanlah Aku maka kamu 
akan memakan yang baik dan kamu akan menikmati 
sajian yang paling lezat.

Baca selengkapnya
Firman Tuhan masih berdengung sampai hari ini untuk umat-Nya 

yang tertipu oleh iblis. Apa yang dimaksud membelanjakan uang 
untuk yang bukan roti / makanan ? Mereka yang mengkonsumsi 
sesuatu yang merugikan diri mereka seperti: rokok, minuman keras, 
narkoba dan sebagainya. Ada beberapa orang yang tidak peduli 
dengan hal ini, mereka anggap bahwa uang yang dipakai adalah 
hasil jerih lelahnya. Kekasih Tuhan * Ingat bahwa kalau bukan 
karena Tuhan yang campur tangan, maka tidak akan ada hasil 
yang bisa kita dapat, artinya ? Itu bukan uang kita, tapi milik 
Tuhann, jadi jangan asal pakai. Gbu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar